Menu

Mode Gelap

Story

Harga Tomat di Palu Anjlok


					Buah Tomat. Foto : Angel/Likein Perbesar

Buah Tomat. Foto : Angel/Likein

LIKEIN, PALU – Hasil panen yang melimpah di sejumlah daerah Sulawesi Tengah, ternyata membuat harga tomat di Kota Palu anjlok.

Petani tomat, Warnohadi, mengatakan, banyak tomat yang membusuk, setelah harga jualnya menurun.

“Saat ini harga jual tomat di tingkat petani berkisar Rp45 ribu 1 box atau per kas dari harga Rp100 ribu, banyak tomat yang busuk setelah anjlok,” kata Warnohadi, saat di temui likein.id, Selasa 8 Maret 2022.

Akibat anjloknya harga tomat tersebut, Warnohadi harus menanggung kerugian sebesar jutaan rupiah.

Petani yang tinggal di Jalan Anggur itu, rencananya akan mengganti tanaman tomatnya dengan tumbuhan lain, jika harganya tidak naik. (CR9/Didi)

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Duhh.. Dalam Setahun Luas Lahan Sawah di Sulteng Berkurang 13 Ribu Hektare

21 September 2023 - 21:37

Warga Mengeluh Harga Beras di Kota Palu Naik Terus

21 September 2023 - 20:53

Registrasi Nomor Seluler Bakal Gunakan Pengenal Wajah, Ancaman Penipuan Modus SMS Bisa Dicegah?

20 September 2023 - 16:50

Ini Dia Tiga Kabupaten di Sulteng dengan Jumlah PNS Terbanyak

20 September 2023 - 16:08

Belajar dari Kasus Poso dan Banggai; Angin Bisa Bawa Asap Karhutla Kemana-mana, Bahaya Ta?

20 September 2023 - 16:05

Sulteng Siaga Darurat Bencana Karhutla

20 September 2023 - 14:00

Trending di Story