Menu

Mode Gelap

Story

Harga Tomat di Palu Anjlok


					Buah Tomat. (Foto : Likein) Perbesar

Buah Tomat. (Foto : Likein)

LIKEIN, PALU – Hasil panen yang melimpah di sejumlah daerah Sulawesi Tengah, ternyata membuat harga tomat di Kota Palu anjlok.

Petani tomat, Warnohadi, mengatakan, banyak tomat yang membusuk, setelah harga jualnya menurun.

“Saat ini harga jual tomat di tingkat petani berkisar Rp45 ribu 1 box atau per kas dari harga Rp100 ribu, banyak tomat yang busuk setelah anjlok,” kata Warnohadi, saat di temui likein.id, Selasa 8 Maret 2022.

Akibat anjloknya harga tomat tersebut, Warnohadi harus menanggung kerugian sebesar jutaan rupiah.

Petani yang tinggal di Jalan Anggur itu, rencananya akan mengganti tanaman tomatnya dengan tumbuhan lain, jika harganya tidak naik. (CR9/Didi)

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Da’i Kondang Das’ad Latif Bakal Hadir dalam Acara Halalbihalal DMI Sulteng, Catat Tanggalnya!

16 April 2024 - 15:35

Angka Kecelakaan Musim Mudik Lebaran 2024 di Sulteng Menurun

16 April 2024 - 15:30

Lima OPD Pemkot Palu Disidak di Hari Pertama Kerja, Hasilnya?

16 April 2024 - 12:31

Sulteng Peringkat Ketiga Provinsi Paling Kaya Nikel di Indonesia dengan Cadangan 9,68 Juta Ton

15 April 2024 - 16:09

Tak Semua ASN Bisa WFH Pada 16-17 April, Ini Ketentuannya

15 April 2024 - 14:55

Penetapan Hari Raya Idul Fitri 1445 H: Tinggi Hilal di Donggala 6 Derajat, Hari Lebaran Tepat Pada 10 April

9 April 2024 - 21:26

Trending di Story