Menu

Mode Gelap

Story

Giliran Tarif Angkot Palu yang Akan Naik, Berapa?


					Ilustrasi angkutan umum Kota Palu. Foto: Inul/ likein.id Perbesar

Ilustrasi angkutan umum Kota Palu. Foto: Inul/ likein.id

LIKEIN, PALU – Menyusul kenaikan harga BBM, tarif angkutan kota di Kota Palu juga akan menyusul naik.

Rancangan kenaikan itu sedang dibahas Dishub Kota Palu bersama pengelola angkutan kota yang tergabung dalam Organisasi Angkutan Darat (Organda) dan segera akan diberlakukan.

“Betul memang secepat mungkin tarif angkutan kota naik, yang tadinya Rp5 ribu naik menjadi Rp7 ribu saja,” Kepala Bidang Angkutan Dishub Kota Palu, M Daniel mengatakan saat ditemui likein.id, Selasa, 27 September 2022.

Baca Juga :   Pantai Kampung Nelayan, Tempat Favorit Masyarakat Palu Untuk Berenang dan Nikmati Kuliner

Sebelum resmi diberlakukan Daniel mengungkapkan dasar hukum kenaikan tarif itu harus didukung oleh Perda.

Masyarakat pengguna angkutan kota diharap tidak khawatir dengan rencana tersebut sebab kenaikan tarif nantinya juga mempertimbangkan kemampuan ekonomi warga agar tidak membebani. (Angel)

Artikel ini telah dibaca 9 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Ahmad Ali Kembalikan Formulir Pencalonan Gubernur Sulteng ke PDIP, Sebut Muharram Nurdin Layak Jadi Pasangan

17 April 2024 - 17:41

Banjir Melanda Desa Lengkeka Poso, Jalur Penghubung Desa Kolori Terputus

17 April 2024 - 12:47

32 Personel Polda Sulteng Dipecat Tidak Hormat, Terbanyak dari Polres Bangkep

17 April 2024 - 10:51

Da’i Kondang Das’ad Latif Bakal Hadir dalam Acara Halalbihalal DMI Sulteng, Catat Tanggalnya!

16 April 2024 - 15:35

Angka Kecelakaan Musim Mudik Lebaran 2024 di Sulteng Menurun

16 April 2024 - 15:30

Lima OPD Pemkot Palu Disidak di Hari Pertama Kerja, Hasilnya?

16 April 2024 - 12:31

Trending di Story