Menu

Mode Gelap

Biz Like

Alasan Witan Menikah Muda : Saya Tidak Mau Kesepian di Eropa


					WITAN SULAEMAN beri alasan menikah di usia muda. Foto : IG @rismahani_ (Tangkapan layar) Perbesar

WITAN SULAEMAN beri alasan menikah di usia muda. Foto : IG @rismahani_ (Tangkapan layar)

LIKEIN, PALU – Beberapa waktu lalu, pesepak bola Indonesia, Witan Sulaeman, resmi melamar pujaan hatinya , Rismahani.

Saat ditemui dikediamannya, Rabu 12 Januari 2022, Witan, mengaku, maharnya sebesar Rp250 juta.

Ia mengatakan, telah menjalin hubungan bersama Rismahani selama empat tahun.

Rismahani yang berusia 21 tahun diketahui merupakan teman kecil Witan semasa di bangku sekolah dasar.

Baca Juga :   Kemenag Ganti Logo Halal MUI

Witan yang saat ini berusia 20 tahun, mengaku menikah muda agar ada yang menemaninya di Eropa nanti.

“Saya tidak mau kesepian kalo di Eropa. Saya ingin lebih dekat dengan pasangan saya,” ungkap Witan kepada likein.id.

Meski belum memberikan kepastian hari pernikahannya, Witan menuturkan, usai melangsungkan pernikahan, ia akan langsung berangkat bersama Rismahani ke Eropa. (Cr2/Rnd)

Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Nilam Sari Lawira Rilis Lagu ‘It’s Time NSL’, Video Klipnya Bakal Tayang Malam Ini

4 Oktober 2023 - 15:19

Tiga Mandat Wapres Untuk Sulteng dalam Pencanangan Wisata Negeri Seribu Megalit, Apa Saja?

4 Oktober 2023 - 13:26

Riwayat Pembangunan Daerah Sulteng yang Dipuji Wapres; Dari Punya 17 Desa Sangat Tertinggal hingga Nihil

3 Oktober 2023 - 21:57

Wapres Sebut Daya Tarik Cagar Budaya Megalit di Sulteng Tak Kalah Dari Piramida Mesir

3 Oktober 2023 - 21:51

Ini Dia Profil Kawasan Pangan Nusantara di Sulteng yang Akan Jadi Penyuplai Pangan IKN

3 Oktober 2023 - 16:03

Sensor Gempa di Sulteng Terus Ditambah Usai Bencana 2018, Gempa Kecilpun Kini Tercatat

3 Oktober 2023 - 13:10

Kasi Observasi BMKG Stasiun Geofisika Palu, Bambang Hariono menjelaskan sebaran sensor gempa di Sulteng, Jumat (29/9/2023). (Foto: Santo/ likein.id)
Trending di Story